Senin, 23 Juni 2014

Cara memotret objek foto makro dengan handphon

Cara memotret objek foto makro dengan handphon

1. Anda harus memiliki Handphon, dan pastikan handphon anda tersebut memiliki suatu kamera yang tingkatnya sekelas dengan kamera Digital.

2.  Pastikan anda memiliki lensa makro khusus untuk handphon anda yang bisa ditempelkan pada bagian lensa kamera handphon anda tersebut, dan pastikan lensa yang anda pasang jauh dari kotoran yang menempel agar kualitas gambar yang anda dapat terlihat dengan bagus dan berkualitas.

3.  Setelah ada selesai memasang lensa makro pada kamera Handphon anda tentunya anda harus setting pada bagian mode infinite dan jika kamera anda memiliki fitur seperti itu, atau anda bisa menggunakan fitur landscape. Untuk pilihan gunakan mode spot agar pencahayan pada objek bisa terpusat ke tujuannya.

4. pencarian fokus yang tepat pada posisi objek foto makro, dengan teknik memotret menggunkan kamera handphon tentunya sedikit sulit dan harus belajar dari kesulitan. Dan carilah titik fokus yang tepat pada objek foto makro. Dengan cara mengarah kedepan belakang pada bagian Hp tentunya adalah teknik mencari titik fokus, seperti inilah salah satu bentuk teknik setingan dalam sebuah kamera Handphon.

5. Mengatur teknik pencahayaan yang tepat: dalam trik fotografi maupun dunia fotografi, pencahayan dalam suatu objek merupakan hal yang terpenting untuk menghasilkan karya gambar yang bagus dan berkualitas.

Dari berbagai tips diatas dapat kita simpulkan mengenai tips fotografi makro dengan menggunkan kamera Handphon. Kita tau berapa besar kemampuan kamera dalam mengambil objek dengan jarak dekat, kita harus bisa mengatur jarak antar objek dengan kamera yang kita gunakan, mencari titik fokus yang tepat pada bagian objek yang kita gunakan, pencahayaan yang tepat dan bagus untuk kita gunakan foto objek makro agar hasil suatu foto terjamin kualitasnya. Sedikit info mengenai tips fotografi makro menggunkan kamera handphon. Sekian dulu saya mau makan dulu sampai jumpa besok lagi. Salam trik fotografi.

Sumber: http://trikfotografi.com/tips-merangkai-objek-fotografi-kualitas-makro

Tidak ada komentar:

Posting Komentar